Untuk mengajak, biasanya ditambahkan kata "mashoo" di belakang kata.
Contoh:
    * hajimemashou = mari kita mulai
    * owarimashou = mari kita akhiri
Cara konyol untuk mengingat:
    * Intinya kalo ngajak harus pake "yo".. seperti.. "mulai yok"... lalu
    * Anggap aja semua orang jepang itu seperti mas-mas Jawir.. maka "mulai mas yok"... jadi "Hajime-mas-yo" ... trus "pegi mas yok" jadi "iki-mas-yo" .. "pulang mas yok" jadi "kaeri-mas-yo"...
    * Yah ... buat mereka yang udah nikah ... biasanya akrab dengan "ajakan" istri, "Mas yok, Mas!" ... Jadi kalo mo ngajak inget cara istri ngajak .. "mas yok!"
[sunting] Jawaban Terhadap Ajakan
Jawaban: Ya, mau
    * hai, so shimashou = baiklah!
Cara lain:
    * karimashita
    * sore kara karimashita
Jawaban: Tidak! Tidak mau
    * iie, arigatou = Nggak mau!
Cara konyol untuk mengingat:
    * Iiiiih.. Si-Mas.. yok (ngomongnya malu2 dengan expressi mupeng)
Label
- huruf jepang (kanji) (1)
- lagu jepang (19)
- Level 2 (70)
- Level 3 (52)
- level 4 (15)
- link (1)
- makalah (3)
- news (4)
- nihon bunka(budaya jepang) (11)
- nihonshi ( sejarah jepang ) dan mitologi ( bunggaku ) (1)
- tanoshi nihonggo (18)
 
 
0 komentar
Posting Komentar